|
|
16/01/2015
Stadium Akhiri Tren Buruk
RANGKAIAN hasil buruk Stadium Jakarta berakhir kemarin (15/1). Itu terjadi setelah Stadium berhasil membekuk JNE BSC Bandung Utama dengan skor 62-51. Victory tersebut merupakan kemenangan pertama setelah mereka selalu ...
|
|
16/01/2015
Pemain Bintang Berbagi Kisah, Penggemar Panen Hadiah
GELARAN Speedy National Basketball League (NBL) Seri III yang berlangsung di Kota Malang sejak Rabu (14/1) lalu hingga Minggu (18/1) depan tak disia-siakan pemain. Untuk mengobati kerinduan pecinta bola basket dari Kota Malang, ...
|
|
15/01/2015
Dua Tim Malang Adu Kreasi Dance
TIDAK hanya 12 tim Speedy NBL Indonesia saja yang sukses mencuri perha tian ratusan penonton Speedy NBL Indonesia seri III di GOR Bimasakti kemarin (14/1). Aksi enerjik dua tim dance peserta NBL Dance Competition makin meng ...
|
|
14/01/2015
Lepaskan Diri dari Tekanan
HINGGA seri III Speedy NBL Indonesia, performa Stadium Jakarta dan Hangtuah IM Sumsel masih limbung. Dua tim yang punya tradisi lolos ke championship series itu mengalami kesulitan dalam menghadapi lawan-lawannya. more »
|
|
14/01/2015
Tambah Sengit, Kian Menghibur
ISTIRAHAT liburan Natal dan tahun baru telah berlalu bagi kontestan Speedy National Basketball League (NBL) Indonesia. Kini tersaji kembali seri maraton kompetisi basket profesional paling bergengsi di tanah air tersebut di ...
|
|
14/01/2015
Bima Pergi, Barra Jadi Mesin Poin
BIMA Riski Ardiansyah merupakan mesin poin Bimasakti Nikko Steel Malang selama empat musim. Pada musim ini, dia pindah ke CLS Knights Surabaya. Tentu itu menjadi kehilangan besar buat tim asuhan Oei Akiat. Namun, ...
|
|
14/01/2015
[FLASH] Yayan Menggila di Kampung Halaman
PENAMPILAN impresif ditunjukkan Andrie Ekayana Satya Santosa. Shooting guard Hangtuah Sumsel IM itu tampil menggila saat mengantarkan kemenangan timnya 63-61 atas Stadium Jakarta pada laga hari pertama Speedy NBL ...
|
|